MARI BERSAMA BAYAR PAJAK TEPAT WAKTU SESUAI SPPT HINDARI DENDA PAJAK BUMI DAN BANGUNANAN

Artikel

IDI: 115 Dokter Meninggal karena Covid-19, Kematian Tertinggi di Asia

16 September 2020 02:48:07  Administrator  436 Kali Dibaca  Berita Lokal

Sanggi.id - Selama pandemi Covid-19, tercatat 115 dokter di Indonesia meninggal dunia akibat terinfeksi penyakit ini.PB Ikatan Dokter Indonesia (IDI) mengungkapkan angka kematian dokter di Indonesia, saat ini tercatat yang tertinggi di Asia.

Masalah lain yang dihadapi juga terkait distribusi tenaga medis dan tenaga kesehatan yang hanya terkonsentrasi di Jawa dan kota-kota besar.
Menurut data yang disampaikan PB IDI, kematian dokter selama pandemKetua Tim Mitigasi PB IDI dr Adib Khumaidi, SpOT mengatakan jumlah dokter di Indonesia merupakan yang terendah kedua di Asia Tenggara.
"Yakni (jumlah dokter) sebesar 0,4 persen per 1.000 penduduk," kata dr Adib, Minggu (13/9/2020).Artinya, menurut data tersebut, Indonesia hanya memiliki empat dokter yang melayani 10.000 penduduk.Bahkan, rasio dokter spesialis, menurut dr Adib juga sangat rendah, yakni hanya 0,13 persen per 1.000 penduduk.i Covid-19 tersebar di sejumlah wilayah di Indonesia.Berdasarkan update data kematian dokter di Indonesia akibat Covid-19 per Sabtu (12/9/2020), saat ini tercatat sebanyak 115 dokter meninggal dunia
"Dengan asumsi 1 dokter melayani 2.500 pasien, maka menggambarkan hampir 300.000 rakyat Indonesia akan kehilangan pelayanan dari dokter," ungkap dr Adib.Belum lagi, meninggalnya sejumlah dokter spesialis, yang mana di Indonesia sendiri jumlahnya juga masih sangat kurang.
Terkait kematian dokter ini, PB IDI menyoroti ketegasan pemerintah dalam membuat langkah-langkah konkrit dalam upaya melindungi keselamatan para dokter dan tenaga kesehatan lainnya. Dr Adib menyimpulkan upaya kongkrit itu melalui pembentukan Komite Nasional Perlindungan, Keselamatan Tenaga Medis dan Tenaga Kesehatan yang bertugas mengintegrasikan seluruh stakeholder kesehatan untuk fokus dalam upaya perlindungan dan keselamatan serta upaya-upaya pengawasannya.

Sumber:https://www.kompas.com/sains/read/2020/09/13/200200523/idi--115-dokter-meninggal-karena-covid-19-kematian-tertinggi-di-asia?amp=1&page=2

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa

Back Next

 Peta Desa

 Kantor Desa Sanggi

 Komentar

 Arsip Artikel

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:37
    Kemarin:323
    Total Pengunjung:254.613
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.239.2.192
    Browser:Tidak ditemukan